Alhamdulillah Tim Paskibra SMAN 12 surabaya telah membawa pulang Juara 3 Tingkat Propinsi Jawa Timur dalam Rangka kejuaraan LKBB NUSANTARA CAKTI 2022 di Bhumi Marnir,…
SISWA-SISWI SMAN 12 SURABAYA YANG DITERIMA PTN TAHUN PELAJARAN 2021-2022
DATA SISWA YANG DITERIMA PTN JALUR SNMPTN Terdapat 62 siswa yang lolos jalur SNMPTN pada tahun pelajaran 2021-2022. rinciannya sebagai berikut: NO NAMA SISWA NAMA…
Untuk Mensukseskan Implementasi Kurikulum Merdeka, Guru-Guru SMAN 12 Surabaya Mengikuti Bimtek Penyusunan Kurikulum Merdeka di Hotel The Alana Surabaya
Seiring dengan dikeluarkannya kebijakan dari Menteri Pendidikan & Kebudayaan, Nadiem Makariem, dan untuk mempersiapkan adanya kurikulum baru yaitu kurikulum merdeka. SMAN 12 Surabaya berkerjasama dengan…
INFORMASI PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU SMAN 12 SURABAYA 2022/2023
PPDB Jawa Timur terdapat beberapa jalur yaitu: Jalur Zonasi Jalur Afirmasi Jalur Perpindahan Tugas Jalur Prestasi Seluruh jalur pendaftaran PPDB Jatim 2022 dilakukan secara daring Untuk…
HALAL BIHALAL SMA NEGERI 12 SURABAYA
Halal bihalal pada intinya merupakan kegiatan silaturahmi dan saling memaafkan. Disebutkan dalam suatu riwayat, menyambung silaturahmi akan memperluas rezeki dan memperpanjang umur. مَنْ أَحَبَّ أَنْ…
Daffa Zakiyyudin Ramadhan, Siswa Kelas X SMAN 12 Surabaya telah Mendapatkan Mendali Perak pada Kejuaraan Provinsi Jawa Timur di Probolinggo
Pemerintahan Provinsi Jawa Timur telah mengadakan KEJURPROV (Kejuaraan Provinsi Jawa Timur) TAEKWONDO di Probolinggo pada tanggal 24-27 Maret 2022. Pada KEJURPROV TAEKWONDO tersebut, Daffa Zakiyyudin…
CHEERLEADER OTC PIRATES SMAN 12 SURABAYA
Apa itu cheerleader otc pirates?? Cheerleader merupakan pemandu sorak secara berkelompok yang dilakukan pada beberapa kegiatan olahraga bergengsi. Dalam perkembangannya, Cheerleader telah berkembang menjadi salah…
Capai Asa Sebagai Juara-3 Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional di Akhir Masa Sekolah
Sabtu, 26 Februari 2022 memberikan kebahagiaan bagi TIM KIR SMAN 12 Surabaya. Setelah melewati berbagai tahapan seleksi, akhirnya TIM KIR SMAN 12 Surabaya meraih juara…
Pelaksanaan Kegiatan Pondok Ramadhan, Pondok Kasih dan Pondok Dharma di SMAN 12 Surabaya
Pelaksanaan Pondok Ramadhan di SMAN 12 Surabaya, pada tanggal 6 – 7 April dan 11 – 12 April 2022.Dalam pelaksanaan PONDOK RAMADHAN kali ini bersamaan…
Bapak Handoko, S.Pd, Guru SMAN 12 Surabaya memenangkan perlombaan Inovasi Pembelajaran Tingkat Nasional
Setiap guru tentunya berkeinginan untuk mendapat predikat sebagai Guru Berprestasi, karena hal tersebut disamping sebagai sebuah kebanggan bagi dirinya. Menurut Penulis, seorang guru yang berprestasi…